Gasak Motor Sedang Terparkir, Pria di Inhil Diringkus Polisi
Bongkar Peredaran Pupuk Palsu, Polda Riau Ringkus 2 Orang Tersangka
Puncak HPN 2023 di Inhil, Kapolda Riau Upayakan Hadir
Remaja 17 Tahun Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Jalan Lintas Timur Selensen

INDRAGIRI HILIR, AYORIAU.CO- Kecelakaan lalu lintas hingga memakan korban jiwa terjadi di Jalan Lintas Timur Kelurahan Selensen, Kecamatan Kemuning, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, Rabu (18/08/2021) sore.
Seorang remaja berusia 17 tahun dengan mengendarai sepeda motor jenis Trail Hijau yakni AS, dilaporkan tewas dalam kecelakaan tersebut.
"Kejadian tadi pukul 15:30 WIB, kasus ini sudah ditangani pihak Polsek Kemuning untuk penyelidikan lebih lanjut," ungkap Babinsa Koramil 09/Kemuning, Sertu Syamsurizal kepada wartawan Ayoriau.co.
Menurut penuturan Babinsa, kronologis sementara berdasarkan laporan, korban sekitar pukul 15.30 wib berangkat dari rumahnya di Kelurahan Selensen menuju arah Jambi dengan menggunakan sepeda motor.
Cuaca hujan dan kondisi jalan yang licin, saat korban melaju dari arah Selensen menuju batas Jambi, diduga korban tidak bisa mengendalikan kecepatan motor dan mengakibatkan korban jatuh jungkir ke depan dan kepala membentur aspal hingga membuat AS meninggal dunia di TKP.
"Kini, korban dibawa ke Puskesmas Selensen untuk dilakukan visum," tukasnya.
Berita Lainnya
Remaja Perempuan Tewas Diterkam Harimau di Areal Hutan PT MSK Inhil
1 Unit Ruko di Inhil Terbakar, Pemilik Rugi Milyaran Rupiah
3 Rumah di Inhil Selatan Terbakar, Korban Rugi Hingga Rp.200 Juta
TRC DPKP Inhil Berhasil Evakuasi Buaya Diduga Memangsa Warga Desa Tekulai
Satu Keluarga Tunawisma Asal Jambi Dibawa ke Rumah Singgah Pemkab Inhil
Naas! Lakalantas di Riau Tewaskan 1 Penumpang Wanita Travel Jalur PKU-TBH
Korsleting, Sijago Merah Lalap 1 Unit Gudang Penampung Udang
1 Unit Ruko di Inhil Terbakar, Pemilik Rugi Milyaran Rupiah
Banjir Ancam Beberapa Wilayah di Limapuluh Kota, KM 135 Sari Lamak Buka Tutup Karena Longsor
Speed Boat Tujuan Pulau Kijang Pecah, 6 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit
Remaja di Siak Tewas Usai Diserang Harimau Sumatra
Kebakaran Di Concong Inhil, Berikut Datanya