Edarkan Sabu Wanita di Inhil Diamankan Polisi
Polres Inhil Ringkus 3 Orang Pengedar Narkoba, Satu Diantaranya IRT
Berikut Hasil Suara dan 4 Kepala Desa Terpilih di Kecamatan Gaung

INDRAGIRI HILIR, AYORIAU.CO- Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2021 untuk 4 (empat) Desa wilayah Kecamatan Gaung, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Riau, telah usai dilaksanakan dan didapatkan hasil perolehannya.
Berdasarkan data yang berhasil dihimpun oleh awak media, adapun 4 Desa yang melaksanakan Pilkades Serentak 2021 adalah Lahang Hulu, Belantaraya, Simpang Gaung, dan Semambu Kuning.
Berikut hasil perolehan suara Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2021 di 4 Desa Kecamatan Gaung, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, Kamis (21/10/2021).
1. Desa Semambu Kuning
01- Riki Furnando (136)
02- M.Tayib (529)
Total suara tidak Sah (16)
Total suara sah (665)
Jumlah Suara yang memilih (681)
2. Desa Simpang Gaung
01- Hendriyono (766)
02- Syamsul (2031)
Total suara tidak sah (36)
Total suara sah (2797)
Jumlah suara yang memilih (2833)
3. Desa Belantaraya
01- Arbain (106 Suara)
02- Darmansyah (1022 Suara)
03- Hasbullah Jali (1590 Suara)
Total suara tidak sah (43)
Total suara sah (2718)
Jumlah suara yang memilih (2761)
4. Desa Lahang Hulu
01- Ahmad Fadil (391 Suara)
02- Ridwan (435 Suara)
03- Supeno (472 Suara)
04- Nurdin (145 Suara)
Total suara tidak sah (5)
Total suara sah (1443)
Jumlah suara yang memilih (1448)
Untuk diketahui, Kepala Desa terpilih dari hasil perolehan suara dan pleno adalah sebagai berikut.
Kepala Desa Lahang Hulu terpilih Supeno, Desa Belantaraya terpilih Hasbullah Jali, Desa Simpang Gaung terpilih Syamsul, dan Desa Semambu Kuning terpilih yakni M.Tayib.
Berita Lainnya
Rangkaian Milad IWO ke 9, Bersama Polres Inhil dan Rano Kirman Center Gelar Khitanan Massal
Sekda Inhil Hadiri Acara Pelepasan Purna Tugas Staf Ahli Bupati Inhil
Ratusan Warga Antusias Ikuti Vaksinasi Serbuan di Halaman Kodim 0314 Inhil
Diperkirakan 16.000 Bibit Baby Lobster diamankan
Masyarakat Antusias Ikuti Vaksinasi yang Digelar Kadin Riau dan OJK di Inhil
Terlibat Curas, 3 Pelajar Diamankan Polisi
Pj Bupati Inhil Bersama Sekdaprov Riau Lakukan Dialog Interaktif Dengan PPKL
Darah Berceceran, Hendriyansyah ditikam OTK
Pjs Bupati Inhil Lantik Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas Dan Jabatan Fungsional
Launching Program Migrasi Listrik Prabayar 100%. Bupati Inhil Sebut Akses Listrik Tuntas Di 2019
Bupati Ikut Shalat Jenazah dan Pemakaman Tokoh Agama dan Pendidikan di Kecamatan Gaung Anak Serka
Kado 53 Tahun Kadin Indonesia, Kadin Inhil siapkan 5.328 Dosis Vaksin untuk Masyarakat