Waspada Penipuan, Kadis PMD Inhil Tegaskan Hanya Gunakan Satu Nomor HP
Korban Nyawa Diladang Migas PT. PHR Bertambah Menjadi 13 Orang
Digratiskan Bupati, Santri Gontor Mengaku Sangat Terbantu
TEMBILAHAN - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan, memastikan seluruh pelajar dan santri yang akan berangkat belajar ke luar Provinsi, mendapatkan pelayanan rapid test secara gratis.
"Kita sudah menggratiskan biaya itu. Semua pelajar dan santri kita pastikan terlayani, sehingga mereka dapat berangkat sesuai rencana,"kata Bupati Inhil HM Wardan, Selasa (16/6).
Bupati menegaskan jika ada pelajar, santri ataupun mahasiswa yang merasa tidak mendapatkan pelayanan tersebut supaya segera melaporkan kepada Tim Gugus Tugas Penanggulangan Covid 19 Inhil.
"Kami berikkan kesempatan seluas-luasnya untuk pelajar, santri dan mahasiswa yang ingin mendapatkan pelayanan ini,"tegas Bupati Inhil dua priode itu.
Menurutnya, pelaksanaan rapid test ini dibutuhkan para pelajar dan santri tersebut sebagai persyaratan untuk mereka kembali belajar di lembaga pendidikan mereka masing-masing, terutama di luar Provinsi Riau.
Sementara itu, Pembibing Rombongan Santri Gontor, Jawa Timur (Jatim) Muhammad Farhan Shadik, mengaku sangat terbantu dengan kebijakan yang telah diambil Bupati. Setidaknya mampu meringankan baiya yang dikeluarkan.
"Alhamdulillah, pelaksanaan rapid test gelombang pertama dan kedua sudah selesai dan berjalan lancar. Kami ucapkan terimakasih kepasa pak Bupati Inhil HM Wardan,"terang Farhan Shadik.
Secara ekonomi, kebijakan tersebut lanjutnya merupakan upaya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Inhil dalam membantu masyarakat. Apalagi ditengah pademi Covid 19 yang sudah berlangsung cukup lama.
.....
(Adv/Jh)

Berita Lainnya
Dinkes Inhil Sampaikan Terkait Pelayanan Kesehatan Pada Usia Produktif Terkait Penyakit Tidak Menular
Dinkes Inhil Gelar Kikc Off ILP Evaluasi Intervensi Spesifik dan Publik Stunting
HKG PKK Ke-53 Inhil Fokuskan Pelayanan Kesehatan, Bupati Harap Kegiatan Serupa Diperbanyak
Bersama Unsur Forkopimda Bupati HM WardanIkuti Peringatan Detik- Detik Proklamasi Kemerdekaan RI Ke-77
Bupati Inhil HM Wardan Dikukuhkan Sebagai Ketua Pengurusan DPD HKTI Riau Oleh Gubri
Ketua TP-PKK Inhil Katerina Susanti, Gelar Rapat Perdana, Bahas Sinergi Program Kerja 2025
Dilepas Bupati Inhil HM Wardan, HUT TNI Ke-78 Menampilkan Pawai Ragam Budaya Nusantara
Bupati Inhil HM WARDAN Salurkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Longsor Di Kelurahan Kuala Enok Tanah Merah
Pimpin Apel Siap Siaga Karhutla, HM Wardan: Mencegah Lebih Baik Dari Pada Mengobati
Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, Gen Z Padati Kediaman Wabup Inhil
Bupati HM WARDAN Salurkan Bantuan Sosial Bagi Warga Nusantara Jaya Yang Terdampak Musibah Kebakaran Dan Angin Puting Beliung
HKN ke-60, Kadinkes Inhil Ajak Kolaborasi Masyarakat Ciptakan Perubahan Positif Kesehatan