Pemkab Inhil Akan Segera Bayarkan Gaji Non-ASN
Jual Sabu, Wanita di Inhil Diringkus Polisi
Laka Lantas di Inhil, 1 Tewas dan 1 Keritis
Wakil Ketua II DPRD Inhil Pimpin Rapat Paripurna ke 8 Masa Sidang II Tahun 2023

AYORIAU.CO, TEMBILAHAN - Bertempat di ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Jalan Soebrantas Tembilahan, DPRD Inhil taja Rapat Paripurna Ke-8 Masa Sidang II tahun 2023, Selasa (27/06/23) pagi.
Rapat yang dipimpin oleh Wakil Ketua II DPRD Inhil Maryanto ini turut dihadiri Ketua DPRD Inhil, Bupati Inhil, Unsur Forkopimda Inhil, Pimpinan OPD dilingkungan Pemkab Inhil, Instansi Vertikal serta 23 orang Anggota DPRD Inhil.
Bupati Inhil Drs. H. Muhammad Wardan, MP menyampaikan pidato tanggapan terhadap pandangan umum Fraksi DPRD Kab. Inhil terhadap usulan 6 rancangan peraturan daerah (Ranperda) Kab. Inhil.
Pada kesempatan yang sama Bupati Inhil mengucapkan terimakasih serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh Anggota DPRD Kabupaten Inhil atas pandangan umum yang telah disampaikan oleh Fraksi-fraksi.
Berita Lainnya
Pj.Bupati Inhil Tinjau Infrastruktur Pelayanan Kesehatan Di Kecamatan Pelangiran
Digratiskan Bupati, Santri Gontor Mengaku Sangat Terbantu
Waspadai Mpox: Informasi Penting dari Dinas Kesehatan Kabupaten Inhil
UPT Puskesmas Simpang Gaung Laksanakan Lokakarya Mini Bulanan dan Pertemuan ILP Posyandu serta Validasi & Evaluasi Data Lansia
Bupati Inhil HM WARDAN Harapkan Proses Pemilu 2024 Tidak Memecah Belah Persatuan Dan Kesatuan Bangsa
Bupati HM WARDAN Bersama DPRD Inhil Sepakati KUA PPAS APBD Inhil Tahun Anggaran 2024
Bupati Inhil Wardan Hadiri Acara Wisuda Rumah Tahfidz Al-Quran Kec.Kempas
Dua Minggu Tanpa Pasien Covid-19, Bupati Inhil Apresiasi Tim Satgas dan Masyarakat
Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hilir Tekankan Pentingnya Udara Bersih bagi Kesehatan
Bupati Inhil HM WARDAN Salurkan Bantuan 10 Pocay / Sampan Kotak Zakat Produktif Baznas Kepada Nelayan Kec.Tempuling
Bupati Inhil HM WARDAN Tinjau Pemeliharaan Rutin Jalan Lintas Utara Sungai Gergaji Kec. Keritang
Bupati Inhil Terima Penghargaan Penanggulangan Karhutla di Provinsi Riau Tahun 2021