Herman dan Syamsudin Serukan Pilih Fermadani di Pilkada Inhil
Kajari Inhil Nova Fuspitasari Himbau Masyarakat Sukseskan Pilkada Damai
Saksikan Kampanye Fermadani, Lapangan Balai Desa Air Tawar Penuh Sesak
Turnamen Volly Pemuda Cup Desa Terusan Kempas Resmi Ditutup. Feryandi : Kita Bersyukur Iven Iven Seperti ini Sudah Bisa Diselenggarakan.
AYORIAU.CO, INHIL - Pada partai final Open Turnamen Pemuda Cup Desa Terusan Kempas Kecamatan Gaung, menghadirkan Club Volly dari Terusan Kempas dengan Club Volly Teluk Pantaian, di lapangan utama halaman SMP Marginal Gaung, dan ditutup secara resmi Oleh Ketua DPRD DR H Ferryandi ST MM MT, Kamis (7/7/22)
Prestasi Club Terusan Kempas ini menjadi akhir dari Open Turnamen Pemuda Cup Desa Terusan Kempas Kecamatan Gaung yang telah berlangsung sejak 01/06/22 lalu. Dengan bangga dan disambut meriah warga yang tumpah ruah ditutup secara resmi DR H Ferryandi ST MT, Ketua DPRD Kabupaten Indragiri Hilir, Kamis 7/07/22.
"Kita harus bersyukur iven iven seperti ini kembali bisa kita selenggarakan setelah dua tahun terakhir kita terkurung akibat Pandemi Covid 19 dan selamat kepada semua panitia yang telah berhasil melaksanakan kegiatan ini, selamat juga buat semua atlet, official serta pihak-pihak yang mendukung, " ungkap Ferryandi dalam sambutannya dihadapan ribuan warga yang hadir.
Khusus untuk atlet yang tergabung pada Club Volly Terusan Kempas dan Teluk Pantaian, Ferryandi mengucapkan selamat atas prestasi yang diraih, semoga terus ditingkatkan dan bisa menjadi panutan bagi yang lain.
"Selamat untuk Club Volly Terusan Kempas dan Teluk Pantaian dan selamat juga untuk masyarakat Desa Terusan Kempas dan sekitarnya yang telah ikut mensukseskan open turnamen ini. Terus terang saya dan kita semua sangat bangga dapat melihat lagi bagaimana antusiasnya masyarakat dalam menggelar kegiatan. mudah mudahan dapat juga menjadi salah satu yang menstimulus pertumbuhan ekonomi, " papar Ferryandi di dampingi Forkopimda Kecamatan Gaung.
Pantauan di lapangan, terlihat antusias yang tinggi dari masyarakat untuk menyaksikan open turnamen. Warga tua, muda serta anak anak nampak memadati halaman SMP Marginal.
Dalam penyerahan hadiah, Ferryandi kembali menyampaikan bahwa open turnamen ini diharapkan bisa memicu semangat para atlet untuk terus berprestasi dan menjadi pemicu munculnya bibit unggul yang nantinya bisa mengharumkan nama baik daerah.***
Berita Lainnya
HM Wardan Cuti, Gubri Lantik Pj Bupati Inhil
Bupati Berharap BLK Lahirkan SDM Berkualitas
Peringati Hari Perempuan International, Kohati Cabang Tembilahan Taja Kegiatan 'Kantin'
Bupati Inhil Potong Tumpeng di Milad Ke-61 Tahun Dari Diskominfo
PT GIN Peduli Masyarakat, Tiga Kades Wilayah Konsesi Berikan Apresiasi
Penuhi Aspirasi Masyarakat, H. Ferryandi Resmikan Jembatan di Dusun Sialang Dalam
Masuk 6 Besar di Liga 3 Zona Riau, Jailana Optical Berikan Support ke NIP FC Inhil
Kepada Ribuan Peserta dilapangan, Pj Bupati Inhil Lantang Meneriakkan 'Salam Pramuka'
Bentuk Pengabdian, Ferryandi Jenguk dan Buka Baksos Khitanan Massal di Simpang Gaung
Pemdes Sungai Intan Bersama Babinsa dan Bhabinkamtibmas Salurkan BNPT untuk 57 KPM
Demi Capai Herd Immunity, PT GIN Gelar Vaksinasi Gotong Royong Bagi Karyawan
Berikut Hasil Suara dan 4 Kepala Desa Terpilih di Kecamatan Gaung