Dari Desa Terpencil Teluk Kiambang, Anak Guru Madrasah Raih Gelar Profesor
Warga Temukan Mayat Mengapung di Perairan Kateman, Ini Kata Polisi
Bersama Pj Bupati Dinkes Inhil Laksanakan Senam Sehat Osteoporosis
AYORIAU.CO, TEMBILAHAN - Dalam upaya menjaga kesehatan dan kebugaran para ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Dinas Kesehatan bersama Pj. Bupati H. Herman, SE MT menggelar kegiatan senam sehat osteoporosis pada Kamis, (11/07/24).
Kegiatan yang diselenggarakan di halaman Kantor Bupati Jl. Akasia No. 1 ini turut dihadiri oleh Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (Perwatusi) Inhil serta Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan ASN dari lingkungan Pemerintah Kabupaten Inhil.
Senam osteoporosis yang merupakan bagian dari inisiatif KORPRI ini bertujuan untuk meningkatkan kekuatan otot, fleksibilitas tubuh, serta stabilitas dan kebugaran secara keseluruhan.
Pj Bupati H. Herman, SE MT dalam keterangannya menyampaikan pentingnya memulai setiap aktivitas dengan olahraga sebagai upaya untuk menjaga kesehatan. Beliau juga mengimbau kepada seluruh ASN untuk aktif mengikuti kegiatan senam sehat ini.
Olahraga tidak hanya bermanfaat untuk kesehatan fisik tetapi juga dapat memberikan penyegaran pikiran dan membantu dalam menjaga keseimbangan mental.
Dengan demikian, kegiatan ini diharapkan dapat menjadi langkah awal yang baik dalam membangun gaya hidup sehat bagi seluruh ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir. (Adv)

Berita Lainnya
Pj Bupati Inhil Erisman Yahya Hadiri Paripurna DPRD Inhil Masa Persidangan II Tahun 2024
Tim Medis Puskesmas Simpang Gaung Lakukan Cek Kesehatan Ibu Hamil
Ini Kata Kadis PMD Inhil Terkait Dugaan Oknum Camat Kampanye Dukung Salah Satu Calon Kades
Kontak Erat Pasien M, Seorang Pria Warga Sungai Rawa Positif Covid-19
Bupati Inhil HM Wardan Apresiasi Sosialisasi Pembinaan Dan Pengenalan PMI Kepada Para Siswa
Bupati Inhil HM WARDAN Sambut Kedatangan Danrem 031/Wira Bima
Peringatan Harlah Muslimat NU Selesai Di Kecamatan Keritang, Bupati HM WARDAN Ajak Masyarakat Serius Tingkatan Akhlak Generasi Muda
Komitmen "JAGA ZAPIN", Bupati HM WARDAN Bersama Kajari Inhil Tandatangani MoU Di Depan Gubernur Dan Kajati Riau
Diikuti Seluruh Jajaran, Dinas PMD Inhil Laksanakan Vaksinasi Covid-19
Kondisi Stunting di Desa Tanjung Simpang Pelangiran Tahun 2024 Meningkat
Jelang Lebaran, Bupati HM WARDAN Instruksikan BKAD Inhil Cairkan Hak ASN, Gaji Guru Kontrak Provinsi Dan Perangkat Desa
Cegah Penyakit Tidak Menular dengan Pola Hidup Sehat