Dari Desa Terpencil Teluk Kiambang, Anak Guru Madrasah Raih Gelar Profesor
Warga Temukan Mayat Mengapung di Perairan Kateman, Ini Kata Polisi
Bupati HM WARDAN Apresiasi Peningkatan Jumlah Hewan Qurban Di Sekretariat Daerah Pemkab Inhil
AYORIAU.CO - Bupati Inhil HM WARDAN Memberikan Apresiasi berupa peningkatan jumlah Hewan Qurban di lingkungan Sekretariat Daerah Kabupaten Indragiri Hilir, Hal tersebut disampaikan Bupati HM WARDAN saat menghadiri dan menyaksikan secara langsung Proses Penyembelihan qurban yang dilaksanakan di komplek kantor Bupati jalan Akasia Tembilahan, Sabtu ( 1/7/2023).
Alhamdulillah pada perayaan qurban 1444 Hijriyah tahun 2023 ini dilingkungan sekretariat daerah ada peningkatan jumlah hewan qurban, dimana ditahun lalu ada sebanyak 14 hewan yang di sembelih dan di tahun ini sebanyak 16 ekor hewan qurban, hal ini sangat positif dan atas nama pimpinan saya memberikan apresiasi terjadi peningkatan ini,” ungkap Bupati HM WARDAN.
Bupati juga mengatakan dengan bertambahnya jumlah hewan qurban menandakan semakin meningkatnya kepedulian antar sesama umat.
Hal ini menggambarkan kepedulian kita dalam melakukan ibadah qurban dan peningkatan niat dalam berbagi kepada sesama, tambahnya.
Pada kesempatan itu juga HM ??WARDAN menghimbau kepada seluruh ASN dilingkup Pemkab Inhil untuk dapat menyisihkan sebagian hartanya dalam berqurban
“Saya diharapkan masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dapat mengkoordinir para ASN dan non ASN nya dalam pelaksanaan qurban setiap tahunnya,” Pungkasnya.
Acara Syukuran Penyembelihan hewan qurban di lingkungan Sekretariat Daerah Kabupaten Indragiri Hilir juga turut dihadiri oleh Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti, Dandim 0314 Inhil, Kapolres Inhil, Unsur Forkopimda lainya, Sekretaris Daerah, dan pejabat dilingkungan Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir. (Adv)

Berita Lainnya
UPT Puskesmas Simpang Gaung Gelar Orientasi Kader Posyandu, Bayi dan Balita
UPT Puskesmas Simpang Gaung Lakukan Penyuluhan Gejala dan Pencegahan Penyakit Malaria
Bupati Inhil Lantik dan Mengambil Sumpah Jabatan Sekda Inhil, Tantawi Jauhari
Wujudkan PAUD Berkualitas, Pemkab Inhil Laksanakan Diklat Berjenjang Tingkat Dasar Bagi Guru PAUD Se Kabupaten Indragiri Hilir
UPT Puskesmas Sungai Piring Laksanakan Inspeksi Kesehatan Lingkungan Sekolah di SDN 023 dan SDN 007 Desa Tasik Raya
Pemkab Inhil Laksanakan Rapat Pleno TPKAD Kabupaten Inhil 2025
Kadis PMD Inhil Sebut Pilkades Serentak Digelar 12 Oktober
Penurunan Prevalensi Stunting di Kecamatan Reteh: Fokus pada 1000 Hari Pertama Kehidupan
Bantu Para Mustahiq, Bupati Inhil HM WARDAN Yakinkan Masyarakat Tidak Ragu Berzakat Di Baznas
Dinkes Inhil Jelaskan Apa itu Carpal Tunnel Syndrome
Dua Minggu Tanpa Pasien Covid-19, Bupati Inhil Apresiasi Tim Satgas dan Masyarakat
Jaga Kesehatan Generasi Penerus, Kartika Sari Erisman Ajak Semua Pihak Sukseskan Program Posyandu