Dari Desa Terpencil Teluk Kiambang, Anak Guru Madrasah Raih Gelar Profesor
Warga Temukan Mayat Mengapung di Perairan Kateman, Ini Kata Polisi
Bupati HM WARDAN Harapkan Pasar Murah Jadi Alternatif Pemenuhan Kebutuhan Dapur Masyarakat Selama Ramadhan
AYORIAU.CO - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan meninjau secara langsung Operasi Pasar Murah Tajaan Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Inhil), Rabu (12/4).
Operasi Pasar Murah tersebut bertujuan
membantu warga terutama ibu rumah tangga dalam memenuhi kebutuhan dapur selama Ramadhan dan menjelang idul Fitri.
Tampak pada saat itu Bupati HM Wardan bersama ketua TP PKK Inhil Hj Zulaikhah Wardan meninjau satu persatu Komoditi sembako yang di jual sambil berbincang dengan para pedagang dan pembeli
"Kita kembali dapat melaksanakan pasar di bulan Ramadhan ini guna membantu masyarakat kita memenuhi kebutuhan dapur tentunya dengan harga yang di bawah harga pasar," ungkap Bupati
Beliau juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Inhil untuk dapat memanfaatkan kesempatan ini
"Ayo ramaikan pasar murah, segala kebutuhan pokok tersedia di sini dan tentunya harganya murah, jangan lewatkan kesempatan ini," kata Bupati
Pelaksanaan pasar murah ini terletak di lapangan gajah Mada Tembilahan dan akan di laksanakan setiap Senin dan Kamis hingga siang hari.
"Semoga dengan adanya operasi Pasar ini dapat bermanfaat bagi masyarakat ditengah kondisi ekonomi global yang cendrung tak stabil," harap Bupati
Pada kesempatan ini juga Bupati beserta istri menyerahkan santunan kepada anak yatim dan miskin yang membutuhkan bantuan. (Adv)

Berita Lainnya
Bupati HM WARDAN Kukuhkan Pengurus Kerukunan Keluarga Inhil (KKIH) Jakarta Periode 2023-2026
Dua Periode Bupati Wardan Konsisten Kembangkan Sektor Perkebunan Kelapa, Buka Arus Investasi dan Tekan Inflasi
Pastikan Tidak Ada Patahan Pembelajaran, Hj.Zulaikhah Wardan Ikuti Komitmen Bersama Dukung Gerakan Transisi PAUD Ke SD
UPT Puskesmas Simpang Gaung Laksanakan Lokakarya Mini Bulanan dan Pertemuan ILP Posyandu serta Validasi & Evaluasi Data Lansia
Pemkab Inhil Lantik 14 Pejabat Tinggi Pratama, Sekda: Ini Penyegaran dan Regenerasi
Hj.Katerina Susanti Duduki Tampuk Pimpinan PMI Cabang Indragiri Hilir
Bupati HM Wardan Ajak Masyarakat Jadikan Haul Syekh Abdul Qodir Jailani Momentum Tingkatkan Amal Ibadah
Pemkab Inhil Raih Predikat WTP, LHP, LKPD Enam Kali Berturut
Dinkes Inhil Gelar Pertemuan Nakes dan Bahas Percepatan Penurunan Stunting
Hadiri Mubes KKIH, HM Wardan: Siapapun Yang Terpilih Saya Minta Bisa Membawa Kebaikan, Baik Kemajuan Bagi Organisasi Maupun Kab Inhil
Pimpin Rapat Awal Persiapan Helat HPN Tahun 2023, Bupati HM WARDAN Harapkan Jadi Momen Perbaikan Perkelapaan Di Inhil
Dinkes Inhil Ajak Orang Tua Ikuti Pelayanan kesehatan bayi baru lahir sesuai standar