Kampanye Dialogis di Kampar, HM Wardan Sampaikan Program Pendidikan Emas
Herman dan Syamsudin Serukan Pilih Fermadani di Pilkada Inhil
Bupati Inhil HM Wardan Terima Piagam Penghargaan Capaian Jaminan Kesehatan Semesta Universal Health Coverage
AYORIAU.CO - Keberhasilan Bupati Inhil HM WARDAN sebagai kepala daerah dalam komitmen pencapaian Jaminan Kesehatan Semesta Universal Health Coverage (UHC) diangka 96,44 persen, mendapatkan apresiasi dan penghargaan dari Gubernur Riau dan direktur BPJS Pusat Prof.Dr.Ghufron Mukti.
Piagam penghargaan tersebut diterima Bupati HM WARDAN pada saat acara peluncuran Launching Jaminan Kesehatan Semesta Universal Health Coverage (UHC) Provinsi Riau di gedung pauh janggi Pekanbaru Senin (16/10/2023).
Dalam wawancaranya bersama awak media Bupati HM WARDAN menyatakan
Rasa syukurku Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir mendapat piagam penghargaan atas pencapaian UHC 96,44 persen kepesertaan BPJS kesehatan.
"Ini merupakan hasil kerja keras dari semua pihak OPD terkait dalam usaha melakukan pendataan terutama bagi masyarakat miskin untuk mendapatkan pelayanan kesehatan semesta," Ungkap Bupati.
Bupati juga menghimbau kepada seluruh masyarakat kabupaten Indragiri Hilir yang kurang mampu untuk dapat memanfaatkan pelayanan kesehatan yang sudah disiapkan oleh pemerintah pusat, provinsi dan kabupaten Indragiri hilir.
"UHC sebagai jawaban atas permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat yang tidak mampu terhadap sulitnya mendapatkan pelayanan kesehatan," imbuhnya.
"dengan adanya UHC ini sudah mendapatkan kemudahan dari segi urusan administrasi, cukup dengan membawa KTP dan SKTM masyarakat mendapatkan pelayanan kesehatan 1x24 jam," Pungkasnya. (Adv)
Berita Lainnya
Bupati HM Wardan Meletakkan Batu Pertama Pembangunan Surau dan Gedung Serbaguna PKDP Inhil
UPT Puskesmas Simpang Gaung Sukseskan PIN Polio Serentak
Tingkatkan SDM Garda Terdepan Pemerintahan, Bupati Inhil HM WARDAN Buka Bimtek RT RW Se-Kecamatan Kateman
Jelang Lebaran, Bupati HM WARDAN Instruksikan BKAD Inhil Cairkan Hak ASN, Gaji Guru Kontrak Provinsi Dan Perangkat Desa
Dinkes Inhil Luncurkan Program Integrasi Layanan Kesehatan Primer
Identitas Pasien Covid Bertebaran di Medsos, Praktisi Ini Ingatkan Ancaman Pidananya
Posyandu Pelita Jaya Puskesmas Tembilahan Hulu Terima Kunjungan Ketua Pembina
Dinkes Inhil Bersama Puskesmas Sungai Piring Lakukan Pembinaan KAP
UPT Puskesmas Simpang Gaung Lakukan Penyuluhan Gejala dan Pencegahan Penyakit Malaria
Dilepas Bupati Inhil HM Wardan, HUT TNI Ke-78 Menampilkan Pawai Ragam Budaya Nusantara
Dinkes Inhil Paparkan 5 Langkah Cegah Obesitas
Hasil Audit BPK Perwakilan Riau, Pemkab Pelalawan Raih WTP ke-9