Kajari Inhil Nova Fuspitasari Himbau Masyarakat Sukseskan Pilkada Damai
Saksikan Kampanye Fermadani, Lapangan Balai Desa Air Tawar Penuh Sesak
Ferryandi Satu-satunya Calon Bupati Inhil yang Aktif Berolahraga
Kartika Sari Erisman di Kukuhkan Menjadi Pj Ketua Pembina Posyandu Inhil
AYORIAU.CO - Kartika Sari Erisman yang juga menjabat sebagai Pj. Ketua TP. PKK Kab. Inhil resmi dikukuhkan sebagai Pj. Ketua Pembina Posyandu Kabupaten Indragiri Hilir oleh Pj. Ketua Pembina Posyandu Prov. Riau, Selasa (20/08/2024).
Pengukuhan yang dilaksanakan di Balai Pauh Janggi Komplek Kediaman Gubernur Riau di Pekanbaru ini juga disejalankan dengan Pengukuhan Pj. Ketua Pembina Posyandu Kota Pekanbaru dan Kabupaten Kampar.
Mengawali sambutannya, Pj. Ketua Pembina Posyandu Prov. Riau Zuliana Rahman Hadi, S.Pt, M.M menyampaikan ucapan selamat kepada Ketua Pembina Posyandu Kabupaten yang baru dikukuhkan.
“Pengukuhan yang kita lakukan saat ini merupakan salah satu langkah strategis dalam menyusun program dan kegiatan unggulan yang sesuai dengan tugas dan fungsi posyandu sebagai wadah memberikan pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat”, ucapnya.
Sebelum menutup sambutannya, Ketua Pembina Posyandu Prov. Riau juga berharap kepada Ketua Pembina Posyandu yang baru dikukuhkan agar dapat membangun integritas dan berkolaborasi dalam penguatan peran dan fungsi Posyandu diwilayahnya masing – masing.
Usai pengukuhan, Pj. Ketua Pembina Posyandu Kabupaten Indragiri Hilir Kartika Sari Erisman menyampaikan komitmennya dalam memajukan Posyandu di Kabupaten Indragiri Hilir.
“Tentunya kita akan berusaha melakukan penguatan secara kelembagaan serta menghimbau kepada seluruh pihak untuk ikut bahu membahu dan berkontribusi dalam memajukan Posyandu di Kab. Inhil serta memberikan pelayanan dasar bagi masyarakat”, ucapnya. (Adv)
Berita Lainnya
Dinas PMD Inhil Apresiasi Wisata Baru Sungai Luar
Wujudkan Layannan Publik Bebas KKN
Prodi Kedokteran dan Prodi Teknik Informatika Universitas Abdurrab Raih Akreditasi B
Bupati Inhil Tinjau Lokasi Banjir, Perintahkan OPD Terkait Untuk Carikan Solusi
Bupati Inhil Lantik 210 Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Secara Virtual
Bupati Inhil HM WARDAN Sambut Kedatangan Danrem 031/Wira Bima
Dinkes Inhil Ajak Orang Tua Ikuti Pelayanan kesehatan bayi baru lahir sesuai standar
Dinkes Inhil Ambil Bagian Terkait Evaluasi dan Koordinasi Program Kegiatan TP PKK Inhil Tahun 2024
Tutup Turnamen Sepak Bola, Wabup H.Syamsuddin Uti Serahkan Piala Kepada ATT FC
Bersama Pj Ketua TP PKK, Kartika Sari Erisman, Kadiskes Inhil Ikuti Rakornas Posyandu 2024
Percepat Investasi, Pj Bupati Inhil H.Herman Lakukan Koordinasi Di Kementerian Agraria Dan Tata Ruang RI
Hadiri Mubes KKIH, HM Wardan: Siapapun Yang Terpilih Saya Minta Bisa Membawa Kebaikan, Baik Kemajuan Bagi Organisasi Maupun Kab Inhil