Longsor di Desa Tanjung Baru
Tanah Merah (ARC), - Bencana alam tanah longsor kembali terjadi di Jalan Kenangan RT. 02 RW. 01 Desa Tanjung Baru, Kecamatan Tanah Merah, Sabtu (2/6/2018), sekira pukul 12.00 WIB.
Akibat bencana alam tersebut, sebanyak 3 unit rumah yang dihuni oleh 4 KKÂ (yang terdiri dari 8 jiwa) mengalami kerusakan.
Adapun identitas pemilik rumah sebagai berikut :
1. Marjohan, 70 tahun, islam, Banjar, Jalan Kenangan RT.02 RW.01 Desa Tanjung Baru (RB)
2. Irwan, 38 tahun, islam, Banjar, Nelayan, Jalan Kenangan RT.02 RW. 01 Desa Tanjung Baru (RB)
3. Barani, 60 tahun, Banjar, nelayan, Jalan Kenangan RT. 02 RW.01 Desa Tanjung Baru (RB)
Saat menit-menit insiden terjadi, pemilik rumah Irwan sedang berada di dalam rumahnya dan mendengar suara papan retak, Irawan kemudian keluar dan melihat tanah disamping rumahnya mulai bergerak.
Irawan memanggil orang yang berada di dalam rumah untuk segera keluar, korban sempat mengeluarkan barang-barang miliknya, kemudian 3 unit rumah roboh.
Dalam kejadian tersebut tidak terdapat korban jiwa, kerugian ditaksir sekitar lebih kurang Rp. 60.000.000,- dan dugaan awal terjadinya musibah tanah longsor disebabkan oleh abrasi air sungai.(ded)
Berita Lainnya
KARA Sambu Group Toreh Prestasi Pada Ajang Bergengsi ICXA 2021
2 Atlet Muda Inhil Akan Wakili Provinsi Riau Pada Seleksi Nasional Badminton Jakarta
HPN 2022 di Inhil, Sambu Group Raih Penghargaan Perusahaan Paling Informatif
PT. BPLP Santuni Anak Yatim di 7 Desa
Tanpa Membawa Harta Benda, Malaysia Deportasi 53 TKI Bermasalah ke Dumai-Riau
Vaksinasi Massal, Ketua MKA LAMR: Ini Dapat Ditiru Hingga Ketingkat Kecamatan dan Desa
Kapolda Riau Pimpin Apel Gabungan Operasi Patuh Lancang Kuning 2022 Digelar Mulai Hari Ini.
DPKP Inhil Berhasil Tangkap Buaya Jumbo di Kuindra, Beratnya 700 Kilogram!
Peringati Hari Perempuan International, Kohati Cabang Tembilahan Taja Kegiatan 'Kantin'
Polres Inhil Ikuti Upacara Peringatan Hut Bhayangkara ke-76 Secara Virtual
Bupati Inhil Tandatangani NPHD Dan Nota Kesepakatan Dengan Sejumlah Institusi Negara
SAH,!!! Golkar dan PAN Dukung Pasangan Wardan-SU