Pemkab Inhil Akan Segera Bayarkan Gaji Non-ASN
Laka Lantas di Inhil, 1 Tewas dan 1 Keritis
Kedapatan Hendak Transaksi Narkoba Pria di Inhil Diamankan Polisi
Satlantas Polres Inhil Antisipasi Lonjakan Kendaraan Menuju Kawasan Objek Wisata

AYORIAU.CO, INHIL - Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Indragiri Hilir, (Inhil) Riau, meningkatkan pengawasan melalui patroli ekstra di kawasan menuju objek wisata, menghadapi libur panjang, Rabu, 29 Januari 2025.
Upaya pengaturan lalu lintas ini guna mengantisipasi lonjakan kendaraan diakhir masa liburan.
"Mendekati akhir masa liburan, kita bersama personel terus memberikan pelayanan dengan pengaturan arus lalu lintas di titik keramaian, termasuk kawasan menuju objek wisata,"kata Kasat Lantas Polres Indragiri Hilir, AKP Fandri,S.H.
Fandri menjelaskan, beberapa jalur menuju tempat wisata seperti wisata Kampar, wisata Waterland sampai hari ini dilaporkan masihbdalam kondisi normal dan terkendali.
"Dapat kami laporkan saat ini situasi masih dalam kondisi normal namun demikian kita bersama personel tetap meningkatkan patrolis disejumlah jalur-jalur yang rawan macet, rawan laka dan proses pencegahan kemacetan,"tegas Fandri.
Menghadapi libur Long weekend pada akhir Januari 2025, Satlantas Polres Indragiri Hilir telah mengagendakan kegiatan pelayanan masyarakat bersama instansi terkait, termasuk pencegahan kemacetan, pengaturan lalu lintas, pengawasan di jalur rawan kecelakaan.
Disamping lokasi Wisata personil kita juga melaksanakan pengamanan dan pengaturan di tempat Ibadah Vihara Budi Bhakti Jl. A. Yani Tembilahan dan kegiatan Ibadah Imlek dapat berjalan aman lancar dan tertib. (Rls)
Berita Lainnya
FAI Gelar Nonton Bersama Film Like & Share
Tutup Turnamen Vollybal di Tanjung Raja Inhil, Ferryandi: Semoga Dengan ini Akan Lahir atlet Hebat dan Berprestasi
Disaksikan PJ Bupati, Kapolsek Enok Sampaikan Pesan dari Kapolres Inhil untuk Masyarakat
Wartawan Menulis Tanpa Data Dinilai Peyebar Berita Hoax
Cegah Judol dan Pinjol, Polres Inhil Periksa Gawai Personel
Wabup Inhil H.Syamsuddin Uti Sambut Kedatangan BPK RI di Tembilahan
Meriahkan HUT ke-79 RI, PLN Icon Plus Sumbagteng Support Kegiatan Dinas Kominfotik dan KPID Sumbar
Gelar Operasi Keselamatan Lancang Kuning 2023, Kapolda Riau Bagikan Helm ke Pengendara
Sat Reskrim Polres Inhil Laksanakan Patroli Siaga Pekat
Dirgahayu Satpam ke 42, Kapolres Harapkan Satpam Optimal Laksanakan Harkamtibmas
DPRD Inhil Pinta Peningkatan Jalan Soebrantas Selesai Hingga Bahu Jalan
PLN Icon Plus Akselerasi Pariwisata Desa Wisata Ekang dengan Internet dan Solusi Digital Terdepan